Community’s Toolbox
|Davis-Case, D’Arcy, Community’s Toolbox: The Idea, Methods and Tools for Participatory Assessment, Monitoring and Evaluation in Community Forestry (FAO: Roma, 1990)
Buku ini merupakan manual penting bagi komunitas kehutanan maupun pendampingnya. Membahas ide-ide asesmen partisipatif, monitoring, dan evaluasi (PAME); asesmen partisipatif; dasar-dasar partisipatif; evaluasi partisipatif; analisa informasi; presentasi; serta alat-alat PAME dan bagaimana menggunakannya.