
Berita
Pelatihan Sistem Sertifikasi FSC pada Hutan Rakyat di Kabupaten Gunungkidul
24/03/2022
|
Tujuan kegiatan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan kapasitas sertifikasi FSC pada hutan rakyat bagi tim kendali sistem internal (Internal Control System/ICS) sertifikasi FSC di Koperasi Wana Manunggal Lestari.
Read More